Tentang Kami

PT. Yokatta Makmur Perkasa (DKI Jakarta, Indonesia)


Selamat Datang di Website PT. Yokatta Makmur Perkasa. Kami merupakan perusahaan yang berdiri sejak 2012 bergerak dalam industri Produk Plastik, Keranjang Industri, Keranjang Ayam, Bak mangkok karet dan saringan air, Ember dan skrap kape dumpul, Gantungan Baju Keset dan produk lainnya, Keranjang buah. Kami berada di JL. PETA SELATAN RUKO INDAH I BLOK B5, KALIDERES. Temukan berbagai produk terbaik kami (KERANJANG SERBA GUNA, Barang Plastik, Container Plastik, Keranjang Plastik) dengan kualitas dan harga jual terbaik yang bisa Anda dapatkan.

" YTH " adalah sebuah merk yg di kembangkan oleh PT. Yokatta Makmur Perkasa...
Yang dimana perusahan yang memproduksi aneka macam peralatan plastik dan peralatan lain nya,semua produk nya 100% made in indonesia...
Selain di bidang perplastikan PT.Yokatta Makmur Perkasa Group merintis karir di mulai produksi spartpart motor dengan lebel YTH dimana produk ini sudah beredar di seluruh indonesia.
maka dari itu dengan keberhasilan di bidang sparepartnya,
PT. Yokatta Makmur Perkasa Group mulai mengembangkan hasil Produksinya dengan aneka plastik dan melebelkan hasil produksi nya dengan YTH ,perusahaan ini sudah mempelajari pasaran yang di butuh kan konsumen sehingga dengan memberanikan dan yakin pada produksi nya dengan YTH.

berikut hasil produksi yang di kembangkan PT.Yokatta Makmur Perkasa Group,dan kami akan selalu mengembang hasil produksi demi memenuhi segala kebutuhan konsumen.

Kami PT. Yokatta memproduksi keranjang/kerambah ayam boiler sebagai keranjang angkut ayam dengan design dan lebel YTH memiliki 2 grade dan 2 ukuran,Keranjang buah yg sangat cocok untuk para agen buah supplier buah untuk menjaga buah2 agar rapih dan selalu dengan kondisi baik memiliki 2 ukuran dan 2 grade, Keranjan industri/multifungsi yg tidak kalah memiliki beraneka ragam ukuran dan memiliki 2 grade untuk menyesuaikan kebutuhan industri/usaha anda...





o

JL. PETA SELATAN RUKO INDAH I BLOK B5, KALIDERES Jakarta Barat 11840
DKI Jakarta , Indonesia

o

Kirim pertanyaan